Bagi anda yang ingin berpergian untuk mudik lebaran ataupun pulang kampung lebih tepatnya untuk menggunakan layanan dari bus Best Premium yang satu ini.
Selain harga tiketnya yang cukup terjangkau dan murah, jadwal keberangakatan bus Best Premium ini cukuplah banyak.
Harga tiket bus Best Premium dengan rute Jakarta – Cilacap hanya dibandrol sebesar Rp 150.000 saja untuk satu kali keberangkatan.

Keunggulan menggunakan layanan dari bus Best Premium ini cukuplah banyak, anda akan dilayani oleh pramugari yang akan mengatur tempat duduk, bagasi, boarding tiket dan masih banyak yang lainnya.
Bus Best Premium ini cukup banyak digunakan oleh para traveller karena fasilitas yang diberikan cukuplah lengkap dan juga banyak.
Beberapa fasilitas yang diberikan seperti recleaning seat, full ac, tv, audio, toilet, cas usb, cup holder, lampu baca, bagasi dan masih banyak yang lainnya.
Nah, Berikut kami rangkum harga tiket bus Premium terbaru lengkap dengan fasilitas, kelas, rute, jadwal dan agen bus yang bisa anda hubungi.
Baca Juga :
Sekilas Tentang Bus Best Premium
Bus Best Premium merupakan salah satu bus AKAP yang cukup banyak digunakan masyarakat Cilacap untuk berpergian menuju Jabodetabek PP.
Bus Best Premium sendiri merupakan singkatan dari Bintang Estu Terang yang berasal dari Kota Gandrungmangu, Cilacap, Jawa Tengah.
Bus yang bermula hanya melayani persewaan bus pariwisata saja kini sudah merambak ke dalam dunia AKAP sejak tahun 2015.
Rute yang dilayani oleh bus Best Premium ini cukuplah banyak yakni Banjar Patroman (Cilacap) – Bekasi Barat (Bekasi), Bantarsari (Cilacap) – Bekasi Timur (Bekasi), Ciamis – Cikarang dan masih banyak lagi.
Fasilitas + Kelas Bus Best Premium
Sama halnya dengan beberapa operator bus lainnya, Bus Best Premium ini juga memiliki beberapa fasilitas dan kelas yang cukup bagus dan nyaman untuk menemani perjalanan anda.
Berikut beberapa kelas bus Best Premium yang tersedia :
Vip
Kelas Vip yang dimiliki oleh bus Best Premium ini cukuplah bagus dan nyaman, kelas ini memiliki tatanan 2-2 yang cukup memiliki ruang gerak yang luas sehingga anda bisa tetap nyaman untuk perjalanan jarak jauh.
Patas AC
Kelas Patas AC ini cukup banyak digunakan oleh para traveller karena selain cepat dan tepat waktu bus ini juga memiliki fasilitas yang lengkap dan juga sangat nyaman.
Ekonomi
Kelas Ekonomi yang dimiliki oleh bus Best Premium ini memiliki tatanan kursi 2-3 yang cukup nyaman dan memiliki ruang gerak yang cukup luas.
Untuk mendapatkan tiket bus Ekonomi dari kelas ini cukuplah mudah, anda bisa membayarnya langsung saat berada didalam bus dengan kondektur yang sedang bertugas.
Berikut beberapa fasilitas yang diberikan oleh bus Best Premium Premium :
- Recleaning Seat
- Full AC
- Full Entertaiment TV + Audio
- Free Wifi
- Service Makan
- Snack
- Bantal
- Selimut
- Toilet
- Bagasi
Rute + Harga Tiket Bus Best Premium Terbaru
Harga tiket bus Best Premium ini tentunya cukuplah beragam, semakin mahal tarif bus yang anda beli akan berpengaruh terhadap rute, fasilitas dan kelas yang telah disediakan.
Berikut kami rangkum harga tiket bus Best Premium terbaru lengkap dengan jadwal, kelas dan rute yang telah disediakan.
Rute | Kelas | Harga (Rp) |
Sidareja – Lebak Bulus | Vip | 150.000 |
Kampung Rambutan – Gandrungmangu | Vip | 150.000 |
Pondok Pinang – Sidareja | Vip | 150.000 |
Jogja – Sidareja | Vip | 70.000 |
Jogja – Wangon | Vip | 60.000 |
Ciamis – Grogol (Jakarta Barat) | Vip | 150.000 |
Ciamis – Cikarang | Vip | 150.000 |
Banjar Patroman (Cilacap) – Bekasi Barat | Vip | 150.000 |
Catatan : Tarif bus Best Premium diatas bisa berubah sewaktu – waktu tanpa adanya pemberitahuan secara langsung.
Jadwal Keberangkatan Bus Best Premium Semua Rute
Berikut daftar jadwal keberangkatan bus Best Premium lengkap dari semua rute yang telah disediakan.
Rute dari Timur menuju Jabodetabek
Dari | Jam Pagi | Jam Sore |
Mingguan | 05.15 | 17.15 |
Sidareja | 05.30 | 17.30 |
Kawunganten | 05.30 | 16.30 |
Gandrung | 05.55 | 17.00 |
Karangpucung | 06.30 | 17.50 |
Majenang | 07.15 | 18.45 |
Banjar | 08.00 | 19.45 |
Ciamis | 08.30 | 20.30 |
Rute dari Barat menuju Timur
Dari | Jam Pagi | Jam Sore |
Kalideres | 05.15 | 18.00 |
Grogol | 05.30 | 18.30 |
Jembatan Lima | 05.45 | – |
Lebak Bulus | 05.30 | 17.15 |
Kampung Rambutan | 06.00 | 18.00 |
Cara Pesan Tiket
Cara pesan tiket bus Best Premium ini tentunya sangatlah mudah, anda bisa pesan tiket secara online maupun secara offline.
Anda bisa pesan tiket secara online dengan mengunjungi website resminya di https://bestpremium.co.id/ ataupun dibeberapa aplikasi tiket online seperti traveloka dan redbus.
Selain itu anda juga bisa membelinya secara langsung dengan telepon ataupun datang ke agen bus Premium terdekat yang ada dibawah.
Daftar Agen Bus Best Premium Terdekat
Selain pesan tiket secara online, anda juga bisa membelinya secara langsung dengan datang ke agen bus Best Premium terdekat yang ada dibawah.
Berikut daftar agen bus Premium terdekat lengkap dengan nomor telepon yang bisa anda hubungi secara langsung.
Kantor Pusat
- Alamat : Jl. Ciloning, Gandrungmangu Cilacap, Jawa Tengah
- Telepon : 0813 2771 4206
- Website : bestpremium.co.id
- Akun IG : @bestpremium_estu
Agen Bus Best Premium Sidareja
- Alamat : Sidareja – Cilacap
- Telepon : 0852 2847 7777
Agen Bus Best Premium Sidareja Kalideres
- Alamat : Terminal Kalideres
- Telepon : 0899 4191 361
Agen Bus Best Premium Sidareja Grogol
- Alamat : Grogol
- Telepon : 0899 4191 361
Agen Bus Best Premium Majenang
- Alamat : Majenang
- Telepon : 0821 3555 7557
Agen Bus Best Premium Kampung Rambutan
- Alamat : Terminal Kampung Rambutan
- Telepon : 0812 8408 4353 / 0878 8214 1575 / 0895 3180 7108
Agen Bus Best Premium Pasar Rabo
- Alamat : Terminal Pasar Rabo
- Telepon : 0812 8408 4353
Agen Bus Best Premium Lebak Bulus
- Alamat : Terminal Lebak Bulus
- Telepon : 0812 1396 8064 / 0816 9058 24
Selain agen bus Premium yang ada diatas, anda juga bisa menghubungi salah satu agen terdekat yang ada dibawah.
Agen | Telepon |
Cigaru | 0819 0322 5598 |
Ciporos | 0819 0344 4449 |
Cikondang | 0812 2845 5850 |
Pasir Kunyit | 0821 1826 7519 |
Cimanggu | 0813 6947 4451 |
Ciamis | 0823 1578 2747 |
Karang Pucung | 0813 8646 7831 |
Cinangsi | 0812 2565 2333 |
Kawunganten | 0812 2925 2833 |
Sitinggil | 0813 9163 6686 |
Gandrungmangu | 0813 2771 4206 |
Jembatan Lima | 0831 4612 3663 |
Terminal Sidareja | 0812 3657 4994 |
Wringin | 0852 9090 8664 |
Mingguan | 0852 2537 7427 |
Penutup
Bila anda sudah membeli salah satu tiket bus Premium yang ada diatas, harap datang 30 menit sebelum jadwal keberangkatan tiba.
Demi kenyamanan dan keamanan anda harap selalu waspada saat berada didalam terminal, dan jangan menggunakan barang/perhiasan yang berlebih untuk keamanan saat berkendara.
Sekian informasi tentang harga tiket bus Best Premium terbaru lengkap dengan rute, jadwal, fasilitas, kelas dan agen yang bisa anda hubungi.