page hit counter

Tiket Bus Banyuwangi Bogor : Jadwal + Harga Agustus 2023

Informasi tentang harga tiket bus Banyuwangi Bogor terbaru lengkap dengan kelas, fasilitas, jadwal keberangkatan, cara pesan tiket dan agen terdekat yang bisa anda hubungi

Bagi anda yang ingin merencanakan perjalanan dari Kota Banyuwangi ke Bogor dengan bus silahkan simak ulasan berikut.

Kami akan merekomendasikan bus Banyuwangi Bogor terbaik yang bisa anda gunakan dengan aman dan nyaman.

Tiket Bus Banyuwangi Bogor
Tiket Bus Banyuwangi Bogor

Jarak antara kota Banyuwangi dengan kota Bogor ini tentunya sangatlah jauh yakni 1.116 kiometer dengan lama 18 hingga 20 jam tergantung dari rute dan kondisi jalan.

Dengan lama perjalanan yang cukup melelahkan tentunya anda menginginkan bus dengan fasilitas yang lengkap dan juga bagus.

Ada banyak operator bus Banyuwangi Bogor terbaik yang memilki fasilitas lengkap dan nyaman seperti Bus Pandawa 87, Lorena, Pahala Kencana dan Gunung Harta.

Selain jadwal keberangkatan yang banyak anda juga bisa memilih kelas yang sesuai dengan kebutuhan anda seperti kelas executive hingga kelas sleeper.

Harga tiket bus Banyuwangi Bogor untuk saat ini dibandrol mulai dari Rp 400.000 hingga Rp 540.000 per orang.

Tentunya semakin mahal tarif yang anda beli akan berpengaruh terhadap fasilitas dan kelas yang telah disediakan.

Nah, ingin tahu apa saja fasilitas dan harga tiket yang dibandrol oleh bus Banyuwangi Bogor? Silahkan simak ulasan berikut.

Baca Juga :

Jadwal + Harga Tiket Bus Banyuwangi Bogor Terbaru

Harga tiket bus Banyuwangi Bogor ini tentunya sangatlah beragam, semakin mahal tarif bus yang anda beli akan berpengaruh terhadap fasilitas dan kelas yang telah disediakan.

Berikut daftar harga tiket bus Banyuwangi Bogor lengkap dengan fasilitas, kelas, jadwal keberangkatan dan agen terdekat yang bisa anda hubungi.

1. Pandawa 87

Bagi anda yang ingin merencanakan perjalanan dari Banyuwangi ke Bogor dengan sleeper class bisa menggunakan layanan dari bus Pandawa 87.

Bus Pandawa 87 merupakan salah bus sleeper Banyuwangi Bogor yang cukup banyak diminati oleh traveller karena harga tiketnya yang murah dan terjangkau.

Selain memiliki kelas sleeper, Bus Pandawa 87 juga mempunyai kelas executive yang cukup nyaman untuk perjalanan jauh.

Harga tiket sleeper bus Pandawa 87 Banyuwangi Bogor untuk saat ini dibandrol sebesar Rp 540.000 per orang.

Bila anda ingin menggunakan layanan kelas executive hanya dipatok sebesar Rp 450.000 per orang untuk satu kali perjalanan.

Fasilitas yang diberikan bila anda menggunakan layanan dari bus Pandawa ini adalah bantal, selimut, full ac, toilet, smoking area, snack, service makan, free kopi/teh, pop mie, bagasi, cas usb dan masih banyak yang lainnya.

Cara pesan tiket bus Pandawa 87 ini cukuplah mudah, anda bisa menghubungi agen terdekat di nomor 0852-3511-8787 atau 081293151761.

Nama BusPandawa 87
Kelas Executive, Sleeper
Jadwal16.00 wib
Harga TiketRp 450.000 (Executive)
Rp 540.000 (Sleeper)
DariBanyuwangi
TujuanBogor

2. Lorena

Rekomendasi berikutnya bagi anda yang ingin berpergian dari Banyuwangi ke Bogor bisa menggunakan layanan dari bus Lorena.

Bus Lorena memiliki fasilitas yang cukup lengkap dan nyaman untuk perjalanan jarak jauh seperti recleaning seat, full ac, legrest, toilet, bantal, selimut, snack, service makan, bagasi, cas usb dan masih banyak yang lainnya.

Harga tiket bus Lorena Banyuwangi Bogor untuk saat ini dibandrol sebesar Rp 438.000 per orang untuk satu kali keberangkatan.

Jadwal keberangkatan bus Lorena ini dimulai pukul 08.00 wib dari beberapa pool Banyuwangi, Rogojampi, Ketapang dan Srono dengan tujuan Pool Bogor dan Cibinong.

Nama BusLorena
Kelas Executive
Jadwal8.00 wib – 10.00 wib
Harga TiketRp 438.000
DariPool Banyuwangi, Rogojampi, Ketapang, Srono
TujuanPool Bogor, Cibinong
Websitehttps://lorena-transport.com/

3. Gunung Harta

Selain bus Lorena anda juga bisa menggunakan layanan dari bus Gunung Harta untuk berpergian dari Banyuwangi menuju Bogor.

Harga tiket bus Gunung Harta Banyuwangi Bogor untuk saat ini dibandrol sebesar Rp 448.000 per orang untuk satu kali perjalanan dengan kelas executive.

Fasilitas bus Gunung Harta dengan kelas executive ini cukuplah lengkap, anda akan diberikan fasilitas recleaning seat, bantal, selimut, legrest, full ac, snack, service makan, cas usb dan masih banyak yang lainnya.

Nama BusGunung Harta
Kelas Executive
Jadwal09.32 wib
Harga TiketRp 448.000
DariPool BWI
TujuanCiawi
Websitehttps://gunungharta.com/web/

4. Pahala Kencana

Bus Pahala Kencana adalah salah satu pilihan yang tepat bila anda merencanakan perjalanan dari Banyuwangi ke Bogor.

Harga tiket bus Pahala Kencanan Banyuwangi Bogor untuk saat ini dipatok sebesar Rp 450.000 saja untuk satu kali perjalanan.

Jadwal keberangakatan bus Pahala Kencana ini dilakukan sore hari yakni pada pukul 16.05 wib dari pool Ketapang menuju Terminal Bubulak Bogor.

Nama BusPahala Kencana
Kelas Executive
Jadwal16.05 wib
Harga TiketRp 450.000
DariPool Ketapang
TujuanPool Bubulak
Websitehttps://pahalakencana.co.id/

Catatan : Tarif bus Banyuwangi Bogor ini bisa berubah sewaktu – waktu tanpa adanya pemberitahuan secara langsung dan tidak berlaku untuk hari nasional.

Cara Pesan Tiket

Cara pesan tiket bus Bogor Banyuwangi ini cukuplah mudah, anda bisa pesan tiket secara online maupun secara offline.

Anda bisa membelinya secara online dengan mengunjungi website resmi masing masing PO ataupun dibeberapa aplikasi tiket online seperti traveloka, redbus dan easybook.

Selain itu anda juga bisa membelinya secara langsung dengan datang ke agen bus Banyuwangi Bogor terdekat.

Daftar Agen Bus Banyuwangi Bogor Terdekat

Selain pesan tiket secara online, anda juga bisa membelinya secara langsung dengan datang ke agen bus Banyuwangi Bogor terdekat.

Berikut daftar agen bus Banyuwangi Bogor terdekat lengkap dengan alamat dan nomor telepon yang bisa anda hubungi.

1. Agen Bus Pandawa 87 Banyuwangi

  • Alamat : Banyuwangi
  • Telepon : 0852-3511-8787 atau 081293151761

2. Agen Bus Lorena Banyuwangi

  • Alamat : Jl. Argopuro no.60a Lingk. Sukowidi Kec. Kalipuro, Lingkungan Sukowidi, Klatak, Banyuwangi Sub-District, Banyuwangi Regency, East Java 68414
  • Telepon : 0333420225

3. Agen Bus Gunung Harta Banyuwangi

  • Alamat : Jl. Kepiting No. IX, Sobo, Kec. Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur 68462
  • Telepon : 082332966567

4. Agen Bus Pahala Kencana Banyuwangi

  • Alamat : TERMINAL BUS, Kebalenan, Blambangan, Muncar, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur
  • Telepon : (0333) 634901

Penutup

Bila anda sudah membeli salah satu tiket bus Banyuwangi Bogor yang ada diatas harap datang 30 menit sebelum jadwal keberangkatan tiba.

Sekian informasi tentang harga tiket bus Banyuwangi Bogor lengkap dengan fasilitas, kelas, jadwal keberangkatan, cara pesan tiket dan agen terdekat yang bisa anda hubungi.

Leave a Comment